Sabtu, 13 Oktober 2012

Tugas Konsep Sistem Informasi Lanjut


Supply Chain Management (SCM) pada Produk Biskuit

Ada 2 macam hal yang harus dikelola dalam supply chain yaitu :
·         Yang pertama, aliran barang dari hulu ke hilir contohnya bahan baku yang dikirim dari supplier ke pabrik, setelah produksi selesai dikirim ke distributor, pengecer, kemudian ke pemakai akhir.
·         Yang kedua, aliran uang dan sejenisnya yang mengalir dari hilir ke hulu dan ketiga adalah aliran informasi yang bisa terjadi dari hulu ke hilir atau sebaliknya.


 Pihak yang terlibat dalam supply chain biskuit kaleng tersebut adalah
1. penghasil gandum 
2. penghasil tebu 
3. penghasil garam
4. penghasil aluminium 
5. pabrik tepung terigu 
6. pabrik gula 
7. distributor garam 
8. pabrik kaleng 
9. pabrik biskuit 
10. distributor biskuit 
11. supermarket 
12. perusahaan transportasi dan pergudangan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar